Cara untuk memperbaiki flash drive mati (atau USB key)
Salah satu flash drive ku tiba-tiba mati kemaren. Semua itu terjadi ketika XP tiba-tiba ngefreeze tanpa kutahu kenapa. setelah reboot, perangkat sudah mati – XP ngedetectnya sebagai perangkat 0 mb ( dan mencoba format ulang tapi tetap tidak berhasil )
Setelah sedikit riset akhirnya dapat juga dihidupkan kembali drive nya, begini caranya (cukup mudah):
1. Download dan instal HP Drive Key Boot Utility
2. Buka icon desktop dan pilih flash drive perangkat yang benar di bawah
3. Pilih sistem file yang ingin Anda format (FAT, FAT32, NTFS)
4. Tick Quick Format
5. Klik mulai
software yang resmi (HP Drive Key Boot Utility) dimaksudkan untuk disk HP, tapi yang tidak resmi tampaknya bekerja dengan cukup baik pada sebagian besar format media flash, bahkan kartu kamera digital.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
google translite berfungsi sebagai menerjemahkan artikel yang berbeda bahasa ke bahasa yang si pembaca. ada banyak macam membuat google tran...
-
Mencoba melengkapi postingan saya sebelumnya seputar aplikasi Android yang bisa digunakan untuk hack password WIFI karena menurut informasi ...
-
Inject XT181 (axis+indosat+three+telkomsel+smartfren+xl+esia) - Pada postingan kali ini saya akan share inject setelah tadi pagi saya sha...
-
Kali ini saya persembahkan buat kamu yang demen banget ngulik Windows dan akhirnya kebingungan mencari dan mendownload Drivernya satu persat...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
SILAHKAN KOMEN ?...TLP:08388288180/SUHNDY@GMAIL.COM